Saat ini, untuk memperindah tampilan di komputer dalam hal ini desktop di perlukan gambar wallpaper yang bernilai. Bernilai dalam hal ini bukan saja indah tetapi mengandung pesan secara psikologis bagi yang melihatnya. Wallpaper yang bernuansa islami memiliki makna tersendiri, disamping sebagai cara dalam dakwah melalui nilai kreatif , tampilan wallpaper dapat memberikan motivasi untuk selalu membuka cakrawala berfikir. Wallpaper sendiri di tinjau dari jenisnya sangat bervariasi, yang harus diperhatikan salahsatunya adalah warna dan desainnya. Wallpaper sendiri terus berkembang, baik dari sisi desain juga fungsinya. Sebagian memanfaatkan untuk background dalam presentasi, agar presentasi yang disampaikan lebih menarik dan menyenangkan/menghadirkan objek yang dipresentasikan.
Jumat, 20 November 2009
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
No Response to "Sekilas Makna Wallpaper"
Posting Komentar